Abah Isam Warga Darmasari Butuh Uluran Tangan Dermawan

banner 728x90

Gemasiber80news.com, LEBAK – Abah Isam lelaki lanjut usia (66) warga Kampung Pulomanuk Desa Darmasari Kecamatan Bayah Kabupaten Lebak Ptovinsi Banten yang kondisinya sangat memprihatinkan dengan tangan dan kakinya mengalami kelumpuhan sangat membutuhkan uluran tangan dari para dermawan dan Pemerintah.

Saat ditemui dikediaman anaknya abah Isam menceritakan awal mulanya ia mengalami kelumpuhan ialah, sepulangnya dari aktifitasnya sebagai nelayan tiba tiba ia merasakan hal yang aneh tiba tiba tangannya tidak bisa memegang dan selanjutnya kakinya juga tidak bisa digerakan, Ujarnya Rabu (11/1/2023)

“Abah Isam berharap kepada para dermawan dan Pemerintah untuk membantu pengobatan biar seperti biasanya, Ucapnya sambil meneteskan air mata.

Lebih lanjut Isam juga mengatakan semenjak saya mengalami kelumpuhan istri saya pun akhirnya minta dicerai, Tuturnya.

M.Bendi aktivis lebak selatan merasa terharu mendengar informasi ini, Saya pun turut berharap kepada para dermawan, penggiat sosial dan pemerintah untuk segera membantu abah Isam ini, kasihan ia sudah tua ditinggal isteri yang saat ini ikut numpang dikediaman anaknya, katanya. *(Aan/Red)

banner 
728x90

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *